Harga Kursus: Rp. 400.000,00 (Paket u Mhs)
Kategori : Web Programming
Durasi : Lama Belajar 8 jam
SILABUS
Mengenal konsep MVC, instalasi , membuat layout, penanganan html, penanganan form dan atribut-atributnya, membangun database, managemen record, operasi CRUD (menambah data, membaca data, mengubah data, menghapus data) implementasi dan praktik membangun web menggunakan Yii Framework.
2. Download Framework Yii di http://www.yiiframework.com/download/
. File berupa zip kemudian file zip tersebut diextract 3. Selanjutnya copy file yang diextract pada
c:\xampp\htdocs . Anda bisa merubah nama fileYiitersebut agar
lebih mudah sebagai contoh saya merubahnya menjadiyii 4. Cek apakahyii frameworksudah terinstall dengan mengetikan URL :
localhost/yii/requirements/ jika berhasil tampilan akan seperti :
5. Buatlah folder baru dengan namabelajaryiidi
C:\xampp\htdocs
6. Buka cmd.exe dengan cara menekan tombol
Windows+R kemudian ketikan CMD dan enter
7. Pada halaman CMD ketikancd c:\xampp\php
8. Kemudian ketikan pada halaman CMDc:\xampp\htdocs\yii\framework\yiic
webapp c:\xampp\htdocs\belajaryiidan pada saat ada pesan : Create
a Web application under 'C:\xampp\htdocs\belajaryii'? (yes|no) [no]:ypilih Y lalu tekan enter
jika berhasil dalam menginstall yii maka di
akhir halaman CMD akan muncul pesan :
Your application has been created successfully
under C:\xampp\htdocs\belajaryii.
9. Ketikan di browser URL :
localhost/belajaryii maka hasilnya
Gambar diatas adalah halaman utama website
yang dibuat dengan menggunakanyii framework, masih sangat sederhana dan
sangan simple oleh karena itu kita perlu memodifkasi tampilan website. Sampai
disini anda telah berhasil menginstallyii frameworkdengan menggunakan webserverXampp. Perlu diketahuiYii frameworkini menggunakan konsepModel View Controlleratau lebih dikenal denganMVC. Untuk mengenalMVCsilahkan baca :Contoh konsep MVC menggunkan PHP.
Demikianlah cara menginstall yii framework menggunakan xamppmenggunkan sistem operasi windows.
Proyek Yii dimulai pada tanggal 1 Januari 2008,
dalam rangka untuk memperbaiki beberapa kekurangan dari Framework PRADO.
Misalnya, dalam versi awal PRADO masih lambat ketika menangani halaman yang
kompleks, Sangat kurang diminati dan banyak kontrol yang sulit untuk
menyesuaikan, sementara Yii jauh lebih efisien pada waktu itu. Pada bulan
Oktober 2008 setelah sepuluh bulan pembangunan swasta , versi alpha pertama
dari Yii dirilis. Pada tanggal 3 Desember 2008, Yii 1.0 secara resmi dirilis
dan sampai sekarang YII sudah mencapai versi v1.1.12 rilis pada bulan Agustus
19, 2012
Link :http://www.kaskus.co.id/thread/50c583dc2775b42f6b000028/sejarah-frame-work-yii/
Kelebihan Dan Kekurangan YII Framework :
Keuntungan Yii :
- Yii adalah salah satu framework yang sangan ringan dan di lengkapi dengan solusi cahcing yang memuaskan .
- Yii sangat cocok untuk pengembangan aplikasi dengan lalu lintas tinggi, seperti portal,forum,sistem manajemen konten (CMS), sistem E-Commerce,Dll .
- Yii didokumentasi dengan jelas,efisien,dan kaya fitur .
Kekurangan Yii :
- Tidak banyak kekurangan yang di temui pada penggunaan Yii. Yii cukup mencakup segala macam fitur-fitur yang di perlukan dalam membangun sebuah web. Namun ,bukan berati Yii tidak mempunyai kekurangan salah satu kekurangan Yii yang cukup signifikan adalah tidak adalah tidak compatible Yii dengan PHP 4.
Link :https://eivellyn.wordpress.com/category/yii-framework/